Senin, 14 Maret 2011

Menutup Tubuh dan Larangan Telanjang

Diriwayatkan dari Jabir bin Abdullah r.a. bahwa Rasulullah Shallalahu 'alaihi wassalam bersama-sama dengan orang banyak mengangkut batu untuk memperbaiki Ka'bah sedang beliau menggunakan kain sarung. Kemudian paman beliau al-Abbas, berkata kepada beliau, "Hai keponakanku!Sebaiknya kamu letakkan kainmu itu di atas pundakmu untuk alas batu." Kata Jabir, "Maka, Rasulullah meletakkan sarungnya di atas pundaknya. Kemudian beliau jatuh pingsan. Sejak itu Rasulullah tidak pernah terlihat telanjang lagi." (Hadits dituturkan oleh Muslim)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar